You don't have javascript enabled. Good luck with that.
Pencarian
 Libur Natal TMR Dipadati Pengunjung
.
photo Izzudin - Beritajakarta.id

57 Ribu Pengunjung Padati Taman Margasatwa Ragunan

Momen libur Natal dimanfaatkan warga Jakarta dan sekitarnya menghabiskan waktu bersama keluarga dengan mengunjungi sejumlah lokasi wisata di Ibukota. Salah satu destinasi wisata keluarga yang menjadi favorit yakni Taman Margasatwa Ragunan (TMR).

Kalau tahun lalu Santa-nya di pintu gerbang utama menyapa pengunjung, kalau tahun ini santa claus memberikan makan pada binatang

Dengan harga tiket yang cukup terjangkau, warga bisa menikmati asrinya kawasan TMR serta menikmati berbagai macam koleksi hewan TMR.

Kepala Humas TMR, Wahyudi Bambang mengatakan, hingga sore hari tercatat jumlah pengunjung mencapai 57 ribu orang. Adapun hiburan yang disajikan saat libur Natal kali ini yakni pertunjukan santa claus yang membagi-bagikan makanan kepada binatang.

TMII Dipadati Pengunjung

"Kalau tahun lalu Santa-nya di pintu gerbang utama menyapa pengunjung, kalau tahun ini santa claus memberikan makan pada binatang,” ujar Wahyudi, Jumat (25/12).

Dikatakan Bambang, untuk tiket masuk TMR tidak ada kenaikan harga. Untuk orang dewasa Rp 4.000 dan anak-anak Rp 3.500.

Berita Terkait
Berita Terpopuler indeks
  1. Plt Wali Kota Jaktim Tinjau Posko Antitawuran di Batu Ampar

    access_time16-04-2025 remove_red_eye4010 personNurito
  2. Sudin Tamhut Jaktim Tambah Pengamanan dan Sarpras di Taman Mahoni

    access_time11-04-2025 remove_red_eye2774 personNurito
  3. DPRD Dukung Jakarta Jadi Kota Perfilman

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1744 personFakhrizal Fakhri
  4. Langkah Pemprov Gunakan Truk Sampah Listrik Diapresiasi

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1555 personFakhrizal Fakhri
  5. Program Kampung Iklim Bakal Diimplementasikan di RW 01 Pondok Bambu

    access_time14-04-2025 remove_red_eye1417 personNurito

Hitung Mundur 22 Juni 2027

00
Hari
00
Jam
00
Menit
00
Detik